DutaViral24

Drama Full House Miliki Alur Cerita Yang Menghibur Dan Menarik

Drama Full House
Drama Full House Miliki Alur Cerita Yang Menghibur Dan Menarik

Drama Full House Adalah Serial Televisi Korea Selatan Tahun 2004 Drama Ini Di Adaptasi Dari Komik Korea Dengan Judul Yang Sama. Full House menjadi drama korea jadul yang masih banyak peminat nya hingga sekarang. Sebelum itu Full House merupakan drama korea yang tayang pada tahun 2004. Dan drama ini di bintangi oleh aktor dan aktris ternama seperti Song hye-kyo, Rain, Han eun jung, dan Kim sung soo. Dan Full House sendiri di anggap sebagai pelopor genre komedi romantis dalam drama korea, bahkan drama ini sukses besar di Asia dan mendorong korean wave.

Drama Full House sangat populer bagi seluruh kalangan, meskipun sudah tayang sejak 2004 lalu. Dan hingga sampai saat ini masih menjadi tontonan bagi pecinta drakor Drama Full House . Tentu karena kesuksesannya drama Full House, mengangkat nama song hye-kyo dan Rain meraih kesuksesan besar di karirnya. Sehingga meraih popularitas besar di korea Selatan. Dengan chemistry yang di mainkan oleh kedua pemain menjadi salah satu daya tarik utama dari drama ini. Maka sebelumnya dengan pengembangan karakter yang kuat dan dinamika hubungan yang menarik.

Sehingga menjadi tren dalam produksi drama korea selanjutnya. Dan serial komedi romantis ini di tayangkan di KBS2 pada hari senin dan jumat pukul 21: 50 (KST) untuk 16 episode, dari 14 Juli hingga 2 September. Maka selanjutnya dimana setiap penayangan episodenya berdurasi sekitar satu jam. Kalian penasaran dengan sinopsis serial Full House? kali ini kita akan membahas series “Full House” yang menjadi tontonan favorit bagi penggemar drakor di seluruh asia Drama Full House.

Telah Meraih Berbagai Penghargaan Dan Nominasi

Alur cerita Full House di mulai ketika seorang perempuan bernama Han ji-eun yang di perankan oleh song hye-kyo, telah di tipu oleh sahabatnya. Sosok Han Ji-eun merupakan penulis naskah dengan sifat naif namun ceria. Selanjutnya dia tinggal di sebuah rumah yang bernama “Full House” yang di buat oleh ayahnya semasa hidupnya. Maka selanjutnya awal mula kisahnya di mulai, pada ketika suatu hari tema-teman dekatnya menipunya. Dan mengirimnya dalam perjalanan gratis ke luar negeri. Hal ini di lakukan untuk menjual rumahnya ketika dia pergi. Saat berada di dalam pesawat, ji-eun duduk berdampingan dengan Young-jae yang di perankan oleh Rain.

Dan young-jae adalah seorang aktor terkenal dan tampan, masalah terjadi ketika ji-eun muntah di kemeja young-jae. Pada saat di Shanghai ji-eun kehabisan uang dan harus meminjam uang kepada yong-jae. Setelah kembali di Korea, ji-eun tahu bahwa dirinya sudah di tipu oleh temannya sendiri. Dan rumah yang di tinggalnya sudah di beli oleh young-jae. Setelah itu keduanya setuju untuk tinggal di satu rumah, asalkan ji-eun bekerja sebagai pembantu rumah rumah tangga. Kemudian mereka membuat perjanjian pernikahan kontrak selama 6 bulan. Meskipun awalnya mereka tidak menyukai satu sama lain, seiringnya berjalannya waktu perlahan mereka mulai saling jatuh cinta.

Bagi penggemar drakor tentunya sudah tidak asing lagi dengan Song hye-kyo bukan? setelah dirinya dan lawan mainnya Rain telah berhasil memerankan karakter di drama tersebut. Sehingga membawa drama “Full House” Telah Meraih Berbagai Penghargaan Dan Nominasi termasuk bagi para pemainnya. Di KBS drama awards menjadikannya pasangan terbaik Song hye-kyo dan Rain. KBS drama awards 2004 Rain meraih penghargaan popularitas. Drama ini juga berkontribusi dalam memperkenalkan lebih banyak penonton internasional ke dalam dunia k-drama dan membantu meningkatkan popularitas hallyu (gelombang Korea). Jika kalian tertarik untuk menonton, drama ini tersedia di berbagai platform streaming.

Sudah 18 tahun terlewat, Kalian Pasti Penasaran Dengan Para Pemain Drama “Full House” Saat Ini

Sudah 18 tahun terlewat, Kalian Pasti Penasaran Dengan Para Pemain Drama “Full House” Saat Ini. Dan tentunya banyak perubahan yang terjadi pada pemain serial drama ini. Song hye-kyo, siapa yang tidak kenal aktris berusia 42 tahun itu, ia menjadi salah satu aktris paling terkenal di Korea Selatan. Dia terus berperan dalam berbagai drama dan film populer lainnya seperti “Descencants Of The Sun” (2016), “Encounter” (2018), dan “The Glory” (2023). Dan masih banyak lagi drama populer lainnya yang telah diperankannya. Dia juga aktif dalam kegiatan filantropi dan sering terlibat dalam kampanye sosial, song hye-kyo telah mendapatkan pengakuan internasional dan menerima banyak penghargaan sepanjang karirnya.

Sosok Rain miliki nama asli yaitu Jung ji-hoon dan merupakan seorang artis miliki banyak bakat yang hingga kini aktif sebagai aktor pemain film dan penyanyi juga. Dan melalui drama Full House, Rain beberapa kali membawakan style retro yang sedang booming saat itu. Dia juga merilis beberapa album dan membintangi berbagai drama dan film seperti “My Lovely Girl”(2014), “Come Back Mister”(2016), dan “Welcome 2 Life”(2017). Rain juga telah menikah dengan aktris Kim-Tae-Hee pada tahun 2017, dan mereka telah memiliki 2 anak. Dia juga terlibat dalam bisnis hiburan sebagai produser dan mentor untuk bakat-bakat baru.

Han eun-jeun, yang sekarang telah menggunakan nama panggung Han da-gam, saat ini terus berkarir di dunia hiburan. Setelah dramanya Full House, ia melanjutkan karirnya sebagai aktris dan juga mengisi beberapa reality show. Han da-gam juga dikenal karena penampilannya yang beragam. Dalam berbagai genre dan tetap aktif dalam industri hiburan Korea Selatan. Pada tahun 2019 Han da-gam diketahui telah menikah dengan pengusaha kaya.Kim sung-soo kini tetap aktif sebagai actor, meskipun tidak seproduktif beberapa tahun sebelumnya. Selain berakting Kim sung-soo juga aktif dalam acara variety dan tolk show, serta terlibat dalam bisnis pribadi.

Drama Ini Memiliki Pengaruh Signifikan Terhadap Pengembangan Serial Televisi Di Korea Selatan

Drama Ini Memiliki Pengaruh Signifikan Terhadap Pengembangan Serial Televisi Di Korea Selatan. Standar produksi Full House dikenal dengan kualitas produksinya yang tinggi, dari sinematografi hingga penggarapan scenario. Dan sehingga menetapkan standar baru bagi produksi drama Korea. Tentunya drama ini mendorong industri untuk berinvestasi lebih dalam kualitas produksi dan perkembangan cerita yang lebih baik. Maka selanjutnya akan lebih banyak lagi para penikmat drama korea yang menunggu produksi-produksi drama yang berkualitas.

Keberhasilan Rain dan Song hye-kyo dalam memerankan drama Full House. Juga telah mendorong lebih banyak aktor Korea untuk berakarya di luar negeri. Sehingga popularitas mereka membantu menarik perhatian lebih banyak pemirsa internasional ke drama Korea. Dan drama ini juga populer karena lokasi syuting yang terletak di rumah tepi pantai yang indah, kemudian menjadi destinasi wisata populer. Soundtrack drama Full House sendiri juga tak kalah populer, sehingga banyak penggemar yang menikmati lagu dari serial ini. Dan ini juga menambah sumber pendapatan bagi industri hiburan Korea.

Pasalnya, secara keseluruhan Full House berperan penting dalam membentuk lengkap industri drama Korea. Baik di dalam negeri maupun di pasar internasional. Dan memperkuat posisi Korea Selatan sebagai salah satu produsen konten hiburan terkemuka di dunia Drama Full House.

Exit mobile version